Dengan Berbagi Menjadi lebih mudah

Jumat, 15 Februari 2013

Tools dalam potoshop

Tampilan Menu dan Tools potoshop



Pada kesempatan ini, saya akan berbagi tentang tools dalam potoshop. versi yang saya gunakan disini yaitu versi CS3. pada umumnya semua versi potoshop sama saja, yang berbeda hanyalah dari segi tampilan. 
Tampilan diatas merupakan area kerja photoshop, ada beberapa tools dan tampilan menu yang dimiliki oleh potoshop, yakni :
  1. Tool Box, tools box merupakan sekumpulan alat yang digunakan untuk mengolah gambar. banyak bagian dari tools ini, misalnya seperti Croping, selection, Paint bucket, sampai untuk membuat tulisan dan masih banyak lagi bagian dari Tools Box ini. kalian dapat mencobanya sendiri. :D
  2. Menu bar, Dalam menu bar terdapat menu menu yang mempunyai fungsi dan kegunaanya sendiri. dalam menu bar ini terdapat 9 menu utama yaitu seperti File, Edit, Images, Layer, Select, Filter, View, Window dan Help. Berikut penjelasan masing- masing menu :
  • File, Berisi sub menu untuk mebuka, membuat file baru, menyimpan, dan samapi export gambar.
  • Edit, Berisi sub menu salah satunya Redo dan undo, dam masih banyak lagi.
  • Images, Terdapat sub menu untuk pengaturan warna gambar dan juga pengaturan tata letak seperti rotasi gambar.
  • Layer, Menu yang digunakan untuk memenegement layer pada area potoshop.
  • Select, Menu yang digunakan untuk memilih layer yang terdapat di area kerja potoshop.
  • Filter, Menu yang digunakan untuk menimbulkan efek-efek pada gambar, seperti blur, dll.
  • View, Pengaturan pada kanvas, bail berupa zoom.
  • Window , Digunakan untuk menampilkan ataukah menyembunyikan pallet dan komponen potoshop.
  • Help, Digunakan untuk menampilkan bantuan penggunaan potoshop.
   3. Images window, Merupakan gambar yang kita buka saat bekerja dengan potoshop.
  4. option bar, opsil-opsi yang terdapat pada option bar ini akan selalu berubah sesuai tools apa yang kita    gunakan. misalkan kita pilih tools Crop tools, maka Option barnya akan berisi tentang opsi-opsi dari crop tools itu sendiri.
   5. Pallete icon , Secara default pallete icon ini berada disebelah kanan potoshop, dan ada beberapa pallete yang mempunyai kegunaannya masing-masing, misalnya pallete navigator, dan layer.
   6. Title bar, merupakan judul dari gambar yang kita buka.

Itu merupakan pembagian dari tools dan menu tampilan potoshop, menu-menu tersebut pasti ada meskipun berbeda versi.
Terima kasih.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar